BERITA ONLINE LOKAL,TOMOHON—
Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Sulawesi Utara ke-XI tahun 2022 yang dilaksanakan Kabupaten Bolaang Mongondouw Selasa 15/11/2022 cabang olahraga (Cabor) Selam 400 meter Alicia Pangalila Berhasil Menyumbangkan Medali Emas Untuk Kota Tomohon.
Dari 5 medali tersebut di antaranya 2 mendali emas yang di peroleh dari Selam kategoti Finswimming nomor kolam 400 meter BIFINS putri atas nama Alicia Heavenly Lindy Pangalila dengan waktu 04:26 detik dan di susul oleh Shintia Rungkat Mendali Emas Putri kelas Dynamic Free Diving dengan panjang menyelam 100 meter dan di susul 3 medali perak dari cabang olahraga
Tanggapan Ibunda Alicia, Diana Yola Polii “Rasa bangga karena boleh mengharumkan nama Kota Tomohon di ajang PORPROV Sulut”,Ujarnya
Sekedar diketahui bahwa Rabu (16/11/2022), tim Tomohon akan bertanding pada nomor 50m putra/putri, 200m putra/putri dan 100m freedive non fins putra/putri di venue Kolam renang Yadika.
(Meyfi Benua)